
Menurut keterangan keluarga korban Sulis Eko Prasetyo yang merupakan anak kandung korban, korban menderita penyakit kencing batu menahun yang tak kunjung sembuh walaupun sudah pernah di operasi, sehari sebelumnya (senin 15/5) korban sempat dibawa berobat ke RS. Erfan Harsono Maospati, kemudian selesai pulang kerumah.

Dari hasil pemeriksaan tim medis puskemas kecamatan Magetan dan olah TKP dari tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan di tubuh korban, selanjutnya korbankan diserahkan pihak keluarga untuk di semayamkan.(HR)